Pendidikan pada dasarnya dalah usaha untuk
mematangkan potensi fitrah manusia,agar setelah tercapainya kematangan itu, siswa bisa memerankan diri sesuai amarah yang ada pada dirinya sekarng ini, serta mampu mempertanggung jawabkannya. Dengan demikian pendidikan ialah suatu usaha yang dilakukan secara sadar dan sengaja memberikan bimbingan agar anak bisa menjadi lebih baik lagi. dengan kebiasaan tingkah laku yang baik, budi pekerti,dll. Akhlak adalah suatu sikap kehendak manusia yang disertai dengan prilaku dan hati yang ikhlas serta tentram.
Tujuan pendidikan Akhlak ialah untuk menajdikan anak untuk selalu bersikap atau berprilaku baik dalam keseharian dan bersikap sopan kepada sesama. Kepada orang tua atau yang lebih tua harus bersikap dan berprilaku sopan, anak hendaknya selalu memberikan sikap yang baik kepada orang yang lebih tua.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar